Slide Powerpoint Menarik
Pada tulisan kali ini kita akan berlatih cara membuat PowerPoint yang menarik. Meskipun slide PowerPoint hanya sebagai alat bantu presentasi, tidak berarti kita sebagai presenter boleh membuatnya sekadar saja. Sah-sah saja sih slide PowerPoint Anda hanya berisi paragraf teks, tapi itu tidak ada menarik-menariknya. Janganlah membuat audiens Anda tersiksa oleh slide yang sekadar copy-paste dari Word. Alih-alih mereka akan memperhatikan Anda, yang ada mereka hanya sibuk membaca slide kemudian menanti kapan presentasi Anda akan berakhir. Dan ini membuat presentasi Anda sama saja dengan presentasi membosankan lainnya. Kita tidak akan membahas bagaimana membuat presentasi yang menarik mulai dari persiapan, desain, latihan, dan penyampaian.
Mengapa sebenarnya slide Power Point harus menarik? Hal ini karena pada dasarnya slide merupakan media presentasi yang akan membuat cara presentasi lebih terstruktur, terarah, dan poin yang akan dipresentasikan terlihat jelas.
Kali ini kita akan fokus pada cara membuat PowerPoint yang menarik perhatian audiens. Cara Membuat PowerPoint yang Menarik Asumsi saya, Anda sudah membuat naskah presentasi dan outline slidenya. Tugas kita sekarang membuat desain PowerPoint. Pilih tema Dalam PowerPoint sudah ada tema bawaan yang bisa kita pilih. Kita mulai saja dengan memakai tema yang ada.
Kita akan memilih tema yang simpel tapi elegan. Ada 3 hal yang akan kita sesuaikan dalam tema ini, yaitu desain, warna, dan huruf. Caranya, klik tab Design >> klik panah ke bawah di dalam kolom Themes >> pilih tema yang akan digunakan.
Dalam latihan ini kita pakai Slate. Untuk mengubah kombinasi warna, masih di tab Design >> di kolom Variants pilih kombinasi warna yang ingin digunakan. Untuk mengubah kombinasi huruf, masih di tab Design >> pada kolom Variants klik tanda panah paling bawah. Akan muncul area baru yang berisi beberapa pilihan. Klik Fonts >> pilih huruf yang ingin digunakan.
Pada latihan ini kita memilih Arial Black-Arial. Dengan demikian tema pilihan kita sudah siap. Tema inilah yang akan kita gunakan pada keseluruhan slide. Ganti bullet-point dengan icon Dalam slide yang Anda miliki mungkin ada yang berisi bullet-point.
Cara membuat PowerPoint yang menarik dari slide tersebut adalah dengan menggantinya menggunakan icon. Berikut ini adalah contoh slide agenda presentasi yang menggunakan bullet-point. Biar mudah membuat ikonnya, kita akan menggunakan jenis huruf khusus yaitu SOSA. Zte kis 3 firmware. Kalau belum punya, silakan download dulu di internet. Jenis huruf ini gratis kok, silakan cari dengan kata kunci “sosa free download”.
Bagaimana cara buat ikonnya? Caranya, buat lingkaran dengan dimensi 2.5×2.5.
Kemudian atur warna dan garisnya. Klik Lingkarannya >> klik tab Format Pada kolom Shape Styles >> klik Shape Fill >> pilih warna yang ingin digunakan Selanjutnya >> klik Shape Outline >> pilih No Outline.
Kemudian masukkan teks ke dalam lingkaran menggunakan jenis huruf SOSA. Pilih yang sesuai, kemudian besarkan hurufnya. Tambahkan teks di bawahnya.
More than 10 million titles spanning every genre imaginable, at your fingertips. Here's why you should join: Unlimited Books, Magazines, & Comics wherever you are: directly in your browser on your PC or tablet. Sw terbaru tanaka t21 spider bite.
Ulangi cara di atas hingga tampilan slide menjadi seperti berikut. Lebih menarik kan dibanding slide agenda sebelumnya 🙂 Contoh kreasi icon lainnya. Klik gambar untuk melihat contoh lainnya 3. Berkreasi dengan timeline Salah satu slide yang kadang hanya ditampilkan menggunakan list adalah timeline perusahaan atau titik penting dalam perjalanan perusahaan. Berikut ini contoh slidenya. Nah, mari kita berkreasi memanfaatkan SmartArt yang ada dalam PowerPoint. Caranya, klik tab Insert >> klik SmartArt Pada jendela baru SmartArt >> pilih Process >> di kolom kanan pilih Basic Chevron Process >> Klik Ok Saatnya mengatur tampilan.